Twit tentang Batik

2 Okt

Sabtu pagi, 2 Oktober 2010. Mata baru terbuka ketika bunyi blackberry berdenting. BBM dari @oktawiguna masuk. mengabarkan bahwa hari ini adalah hari batik nasional. Sekaligus sang whizer senior saya itu mengingatkan bahwa sewaktu di Koran Tempo Minggu kami pernah menulis soal batik. Dia memerintahkan saya untuk memberi kultwit tentang batik. tentu berdasar tulisan yang saya buat tersebut.

Bukan Okta, kalau hanya menyuduh. kawan satu ini kemudian memulai memberi kultwit tentang batik. Sementara saya masih minder. Saya belum sampai pada tahap mahzab bisa memberi kultwit. selama sepuluh menit saya hanya jadi penonton. sampai akhirnya tergerak untuk ngetwit tentang batik. BUKAN KULTWIT, tetapi NGETWIT :

Ini dia rangkumannya

4 Tanggapan to “Twit tentang Batik”

  1. agengindra 2 Oktober 2010 pada 16:51 #

    salam kenal 😀
    Kunjungi balik ya!

    • waroengbhatik 4 Oktober 2010 pada 13:38 #

      terimasih Bung. salam kenal juga ya…
      salam buat keluarga

  2. ir@_one 2 Oktober 2010 pada 22:10 #

    I love batik.

    Bangga memakai batik

    • waroengbhatik 4 Oktober 2010 pada 13:40 #

      Terimakasih. Mari lestarikan batik.

      Batik warisan budaya bangsa.
      Salam kenal

Tinggalkan Balasan ke waroengbhatik Batalkan balasan